Cara diet yang sehat tanpa mengalami resiko
Kali ini penulis ingin sampekan cerita dari teman yang telah membuktikan beta terbuktinya khasiat ini !
Pada saat sarapan pagi sebaiknya pilih menu makanan yang tinggi seratnya ditambah minuman jus jeruk, Kalau suka minum teh, mendingan minum teh gurah (rekomendasi) setiap hari dimana dapat membantu membakar sekitar 70 kalori lebih dalam sehari, Makan dengan cara perlahan karena dengan cara itu kita mudah kenyang yang pada akhirnya turut membantu menekan selera dan porsi makan.
Jika anda lapar pada saat malam hari jangan makan nasi cobalah makan buah –buahan seperti:Apel,Jeruk dsb.
Batasi karbohidrat. Makanan tinggi protein, misalnya ikan, merupakan pilihan makan malam terbaik untuk mengkontrol bobot tubuh. Ini karena protein membuat Anda kenyang lebih lama. Jika Anda ingin mengkonsumsi karbohidrat, hindari yang sederhana, karena lebih cenderung disimpan sebagai lemak ketimbang digunakan sebagai energi.
Be the first to like this post.